10 Daftar Ide Kado untuk Sahabat Perempuan Murah dan Berkesan

10 Daftar Ide Kado untuk Sahabat Perempuan Murah dan Berkesan

MATRANEWS.id — Mencari kado untuk sahabat perempuan yang murah dan berkesan memang gampang-gampang susah, apalagi sahabat adalah orang berharga selain keluarga sehingga kadonya harus unik dan menarik. Anda bisa membuat kado sendiri atau membeli di toko sesuai selera.

Persahabatan adalah anugerah terindah, apalagi menjalin persahabatan dengan perempuan banyak manfaatnya. Anda bisa bertukar pendapat mengenai semua hal karena dengan bercerita, bisa membuat pikiran Anda lebih tenang.

Ide dan Inspirasi Hadiah untuk Sahabat Perempuan

Sejatinya, memberikan kado untuk sahabat memang bukan kewajiban. Tetapi, kado menjadi bukti kasih sayang dan memberikan kebahagiaan untuk sahabat. Tak perlu mahal, Anda bisa memberikan kado murah tetapi berkesan. Berikut ada inspirasinya:

1.     Cangkir Anti Panas

Cangkir menjadi peralatan dapur wajib di dalam dapur sebagai wadah minuman. Siapa sangka, sebuah cangkir bisa dijadikan kado untuk sahabat perempuan. Pilihlah cangkir anti panas, cangkir tersebut termasuk hadiah simple tapi berkesan karena tak seperti cangkir umumnya yang panas.

2.     Humidifier dan Essential Oil

Zaman modern ini humidifier dan essential oil disukai kaum wanita karena menunjang waktu luang di rumah. Humidifier mampu melembabkan suhu ruangan sehingga membuat pikiran rileks dan siap beraktifitas keesokan harinya. Sementara essential oil mampu meredakan stres dan membangkitkan suasana mood Anda.

3.     Brush Makeup Set Bagus

Kaum perempuan pasti bahagia saat diberikan hadiah alat makeup, tentunya sahabat perempuan Anda akan bahagia diberikan brush makeup set yang bagus. Pilihlah merk yang bagus sehingga kualitasnya terjamin dan menunjang aktivitas sahabat merias diri.

Baca juga :  Mengenai Masalah Ban Mobil yang Perlu Dimengerti oleh Pemula

4.     Speaker Portable Mini

Anda memiliki sahabat perempuan pecinta musik? Hadiah speaker portable mini patut dijadikan hadiah di hari istimewanya. Baik hari jadi persahabatan atau hari kebahagiaan lainnya, dijamin sahabat Anda bahagia karena mendengarkan musik semakin menyenangkan. Apalagi speaker mini tersebut bisa dibawa kemana-mana.

5.     Satu Set Alat Manicure Pedicure

Satu set alat manicure pedicure menjadi hadiah kenang-kenangan untuk sahabat perempuan yang berkesan. Apalagi jika sahabat Anda hobi merawat diri sampai ujung kuku, pastinya menjadi kado berkesan yang tak bisa dilupakan.

Carilah produk berkualitas tetapi harganya terjangkau, dijamin sahabat Anda bahagia tanpa menguras isi dompet Anda. Buatlah desain kado yang unik yang disisipi tulisan atau ungkapan syukur bisa menjalin persahabatan sehingga menambah kebahagiaan sahabat.

6.     Sendok Garpu Portable

Perkembangan teknologi memang tak diragukan lagi sampai menciptakan berbagai produk praktis dan kekinian. Salah satunya sendok garpu portable yang bisa dibawa bepergian, sendok portable tersebut cocok dijadikan hadiah untuk sahabat yang memprioritaskan kebersihan dimanapun berada.

7.     Alat Kesehatan Pengukur Tekanan Darah

Saat memiliki sahabat yang tak memperdulikan kesehatan menjadi kecemasan tersendiri karena khawatir kesehatan sahabat terganggu. Untuk itulah Anda bisa memberikan kado alat kesehatan pengukur tekanan darah.

Alat Pengukur tekanan darah termasuk kado untuk sahabat perempuan yang murah dan berkesan karena manfaatnya beragam. Harganya yang terjangkau, membuat Anda tak berpikir dua kali untuk membelinya.

Baca juga :   Festival Film Wartawan Indonesia (FFWI) 2023 Telah Sukses

8.     Kado Flashdisk Kayu Unik

Zaman digital membuat masyarakat menciptakan berbagai hal secara cepat dan unik, bahkan banyak kado unik yang bisa diberikan ke sahabat perempuan Anda. Salah satunya flashdisk dari kayu yang unik.

Flashdisk kayu unik tersebut cocok diberikan saat ulang tahun maupun hadiah Cuma-Cuma untuk sahabat perempuan Anda. Anda bisa mengisi flashdisk dengan kumpulan foto kenangan maupun video sebelum diberikan pada sahabat.

9.     Gelang Ukir Unik dengan Bahan Kulit

Gelang ukir dari kulit menjadi inspirasi kado kekinian yang berkesan karena tak semua orang memilikinya. Anda bisa memesan dengan custom yang diberikan nama sahabat Anda atau gabungan nama Anda dan sahabat.

Dijamin kado tersebut menjadi kenang-kenangan terindah karena mayoritas perempuan hobi memakai aksesoris. Dijamin kado tersebut menjadi kenangan terindah yang tak terlupakan.

10. Dompet dan Clutch Unik Etnik

Dompet dan clutch unik etnik termasuk kado unik untuk sahabat perempuan. Sahabat Anda akan merasa tersanjung karena pemberian dompet unik Anda, yang terpenting adalah jeli memilih dompet yang berkualitas sehingga kado Anda bertahan lama.

Tips Memilih Kado untuk Sahabat Agar Berkesan

Pilihan kado murah dan berkesan untuk sahabat yang berkesan memang banyak, tetapi tak boleh asal memilih. Kenali seperti apa kepribadian sahabat perempuan Anda dan cari tahu hal apa yang diinginkan, tujuannya agar memudahkan Anda mencari kado yang istimewa. Berikut ada tips yang bisa diterapkan saat memilih kado, antara lain:

Baca juga :  Kuantitas VS Kualitas

–         Menyesuaikan selera sahabat perempuan

Jika sahabat Anda tomboy, jangan berikan kado yang berbau feminim. Sebaiknya, berilah kado yang menunjukkan kepribadiannya yang energik. Sebaliknya, jika sahabat Anda fashionable bisa memberikan aneka hiasan aksesoris maupun perlengkapan wanita yang feminim.

–         Berikan sesuai usianya

Menjalin persahabatan dengan perempuan tak terpaut usia, baik muda maupun dewasa bisa menjadi sahabat yang menemani saat suka maupun duka. Sebelum membeli kado, bisa menyesuaikan jenis kado sesuai usianya.

–         Ketahui kado yang selama ini diinginkan

Seorang sahabat, pasti mengatakan hal terindah yang diinginkan pada sahabatnya. Apalagi untuk sahabat perempuan identik dengan obrolan yang membahas berbagai keinginannya sebagai sumber kebahagiaan. Hal tersebut bisa dijadikan tips memilih kado berkesan untuk sahabat.

Anda bisa mengenali benda apa saja yang ingin dibeli, barulah Anda membelinya sebagai kado terindah. Dengan begitu menjadi hadiah istimewa dan tak terlupakan sepanjang hidup.

Mencari kado istimewa untuk sahabat tak perlu bingung karena bisa membeli secara online, Anda bisa membelinya di Blibli. Banyak kado menarik yang bisa dibeli melalui Blibli, apalagi Blibli pada tanggal 7-15 Februari 2022 ada promo valentine.

Anda bisa membeli kado untuk sahabat perempuan yang murah dan berkesan menggunakan promo tersebut. Dijamin belanja di Blibli lebih murah dan bisa mendapatkan kado istimewa sesuai pesanan dengan harga murah tetapi berkualitas.

BACA juga: majalah MATRA edisi cetak Februari 2022, klik ini

 

 

Tinggalkan Balasan